Author Archive: ajengmuqhoddimatuljannah

DAMPAK PENGGUNAAN HAND PHONE TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA

Manusia mempunyai kemampuan untuk melihat masa depan. Dengan akal pikirannya manusia mengembangkan ilmu pengetahuan dan menciptakan teknologi yang diingininya. Oleh sebab itu, antara ilmu dan teknologi saling berkaitan erat karena tanpa ilmu tidak ada penerapan baru untuk teknologi dan tanpa teknologi tidak ada yang akan menikmati penemuan ilmu.             Dewasa ini, perkembangan dan kemajuan di …

Baca lebih lanjut

SIKLUS KREBS

A. DEFINISI SIKLUS KREBS DAN PERAN BIOMEDIS Penemu siklus krebs adalah seorang ahli biokimia terkenal, ilmuwan Jerman-Inggris, beliau bernama Mr. Hans Krebs. Krebs mendeskripsikan sebagian besar jalur metabolik ini pada tahun 1930-an. Krebs juga menemukan metabolisme karbohidrat. Siklus krebs adalah satu seri reaksi yang terjadi di dalam mitokondria yang membawa katabolisme residu asetyl, membebaskan ekuivalen …

Baca lebih lanjut